Cara Posting Artikel di Blog Agar SEO Terbaru
Membuat arikel blog sangatlah mudah seperti pada umumnya jika kamu pernah menulis di MSWord. Kalau aku biasanya ketik dulu di Microsoftword naskahnya setelah ok tinggal Copy ke teks editor di blogspot.
Sebelum lanjut masuk ke Blogspot Persiapkan bahan bahan berikut:
- Naskah yang akan di posting.Usahakan rencanakan kata kunci pada judul terus kata kunci pada judul tersebut ada juga pada deskripsi/naskah,terutama pada paragraph pertama.
- Gambar atau Video yang akan di posting biasanya gambar selalu diupload tampil di awal.di bawahnya baru naskah. Nama gambar harus mengandung kata kunci sesuai artikel atau judul postingan yang akan di posting format jpg/png,jika perlu rename dulu setiap gambar yang akan di pakai.
- Selesai .persiapan dianggap sudah ok
Cara Menulis Arikel Baru di Blogspot
Untuk menulis arikel baru langsung melalui blogger berikutini langkah langkah nya :
- Buka Blogger.com dan login menggunakan akun googel kamu.
- Setelah masuk ke dasbord blogger lihat pada bagian kirimenu blog pilih "Postingan" lalu pilih "Postingan Baru" Selanjutnya kamu akan di arahkan ke halaman editor
perhatikan baik baik gambar di bawah ini untuk penjelasan lengkap nya.
#1.ketik judul postingan
#2.penggunaan ukuran huruf
#3. Untuk Judul 2 judul 3 dan selanjutnya.
#4. Untuk link kata atau kalimat tertentu yang diarahkan ke halaman lain
#5.upload gambar dari perangkat
#6. Upload Video disarankan dari Youtube agar penyimpanan file kecil dan tidak memberatkan web/blog kita.
#7. Ini buat ketik Label/Kategori postingan, ini wajib dibuat karena untuk megelompokan postingan serupa/berhubungan.
#8.Deskripsi penelusuran di wajibkan untuk nantinya untuk pelengkap SEO
1 Adalah
Judul postingan dan 2 adalah deskripsi |
#9.fitur pratinjau postingan sebelum di publish cek dulu di fitur ini
#10. Fitur pilihan .apakah mau disimpan dulusebagai draft?
#11.Setelah OK siap publikasikan
6. Sekarang postingan yang kamu tulisan sudah berhasil dibuat.
Selesai.
Untuk yang menggunakan perangkat android sama saja penulisan nya , atau kamu bisa menulis menggunakan aplikasi blogger , kamu bisa mengunduh nya di play store.
Catatan Penting Untuk SEO
Gambar contoh judul penelusuran gambar pada google search |
Jika kita Upload gambar pada postingan artikel blog ada hal penting yang harus diperhatikan karena untuk kepentingan SEO blog kita, ini agar gambar muncul pada penelusuran gambar di pencarian google ,yuk simak baik baik:
Jangan lupa untuk memberikan judul dan Teks alternative pada masing masing gambar yang di upload.cara membuatnya sebagai berikut
Isi alternative teks 3 kata sesuai artikel dan isi judul gambarnya.
No.3 adalah pilihan untuk tentukan ukuran gambar pada postingan.
Info tambahan:
Keterangan: No.1 posisi gambar
No,2 seting ukuran gambar pada halaman.
No.3 untuk memberi caption gambar
No.4 Setingan yang tadi yaitu membuat teks alternative dan judul gambar.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar